Foto: Melihat Perakitan Rangka Atap Jakarta International Stadium

BroTechno - ID
Foto: Melihat Perakitan Rangka Atap Jakarta International Stadium
Pekerja menyelesaikan perakitan rangka atap saat pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (12/3/2021). Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto

Sejumlah pekerja menyelesaikan perakitan rangka atap saat pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (12/3/2021).

Rangka atap tersebut nantinya akan dilengkapi juga dengan fitur "sky viewing deck", di mana pengunjung bisa menikmati pemandangan lapangan dari sisi atas stadion dan mengelilingi lingkaran atap stadion.

Foto: Melihat Perakitan Rangka Atap Jakarta International Stadium (1)
Perakitan rangka atap saat pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (12/3/2021). Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto

Dikutip dari Antara, Saat ini kemajuan pembangunan stadion yang diproyeksikan berkapasitas 82.000 penonton itu mencapai 49,94 persen (data terakhir PT Jakarta Propertindo per 9 Maret 2021).

Sementara hingga Oktober, ditargetkan pembangunan JIS selesai 100 persen.

Proses perakitan rangka atap saat pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (12/3/2021). Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto
Pemasangan rangka atap saat pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (12/3/2021). Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto
Pekerja merakit rangka atap saat pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (12/3/2021). Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto
Pekerja menyelesaikan perakitan rangka atap saat pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) di Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (12/3/2021). Foto: Muhammad Adimaja/Antara Foto

******

Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona.



Read more
LihatTutupKomentar