Gempa Goyang Brebes, Dirasakan hingga Cirebon

BroTechno - ID
Gempa Goyang Brebes, Dirasakan hingga Cirebon
Ilustrasi Gempa. Foto: Indra Fauzi/kumparan

Gempa bumi terjadi di Brebes, Jawa Tengah. BMKG mencatat kekuatan gempa mencapai 4,2 magnitudo.

Dikutip dari BMKG, Jumat (11/12), gempa terjadi pada pukul 05.51 WIB dan berpusat di 7.07 LS, 108.87 BT, di 28 Km barat daya Brebes.

BMKG menyebut gempa ini adalah gempa darat dan berada di kedalaman 5 KM.

Gempa dirasakan hingga Kuningan dan Cirebon.

Belum diketahui apakah ada kerusakan akibat gempa ini.



Read more
LihatTutupKomentar